EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Kesehatan Masyarakat
Posted by [email protected] at 12/12/2023 14:54:04  •  690 Views


FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN STRES KERJA PADA PERAWAT INSTALASI RAWAT INAP DI RSUD DR. H. CHASAN BOESOIRIE TERNATE MALUKU UTARA TAHUN 2022

Created by :
NURUL QALBI SALSABILA ( 20180301116 )



SubjectSTRESS KERJA
KESEHATAN
PERAWAT
Alt. Subject JOB STRESS
HEALTH
NURSING
KeywordStres Kerja
Perawat
Beban Kerja
Masa Kerja
Shift Kerja
Usia.

Description:

Menurut survei American Nurses Association (ANA), lebih dari 34% perawat menilai kesehatan emosional perawat tidak, atau tidak sama sekali, sehat secara emosional. Hasil survei yang dilakukan PPNI pada tahun 2018 menyatakan bahwa 50,9% perawat di Indonesia mengalami stres kerja. Penyebab stres kerja ialah beban pekerjaan, sperti target, hubungan interpersonal, dengan atasan atau rekan kerja lain. Penelitian ini ditujukan untuk menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan Stres pada Perawat Instalasi Rawat Inap Di RSUD Dr. H. Chasan Boesoirie Ternate Maluku Utara Tahun 2022. Jenis penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain studi Cross Sectional. Populasi pada penelitian ini yaitu sebanyak 179 perawat di instalasi rawat inap RSUD Dr. H. Chasan Boesoirie Ternate Maluku Utara. Dengan besar sampel sebanyak 81 perawat di instalasi rawat inap RSUD Dr. H. Chasan Boesoirie Ternate Maluku Utara. Analisis data menggunakan Chi Square Test. Penelitian ini dilakukan pada bulan September 2022 � Februari 2023. Hasil univariat yaitu ditemukan bahwa prevalensi tertinggi yaitu perawat yang mengalami stres kerja tinggi (77,8%), beban kerja tinggi (54,3%), masa kerja kategori berisiko (76,5%), shift kerja kategori berisiko (74,1%), dan usia kategori berisiko (51,9%). Terdapat hubungan antara masa kerja dan shift kerja dengan stres kerja pada perawat di intalasi rawat inap RSUD Dr. H. Chasan Boesoirie Ternate Maluku Utara. Oleh sebab itu, rumah sakit memberikan training seperti Bantuan Hidup Dasar (BHD), Intensive Care dan penjelasan mengenai SOP terutama terkait langkahlangkah yang dibutuhkan untuk menyelesaikan proses kerja rutin yang dilakukan oleh perawat dalam memberikan asuhan keperawatan, membuat dan mengusulkan anggaran terkait dengan penerimaan perawat agar dapat dilakukan lebih rutin, mengadakan kegiatan outing atau outbound kepada para perawat, mengadakan rolling shift kerja perawat yang berusia > 37 untuk mengurangi kelelahan dan kejenuhan kerja yang dapat mengakibatkan stres kerja.

Contributor:
  1. DECY SITUNGKIR, S.K.M., M.K.K.K
Date Create:12/12/2023
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20180301116
Collection ID:20180301116


Source :
Undergraduate Theses of Public Health

Relation Collection:
Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@2023 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/faktorfaktor-yang-berhubungan-dengan-stres-kerja-padaperawat-instalasi-rawat-inap-di-rsud-dr-h-chasan-boesoirieternate-maluku-utara-tahun-2022-31279.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-31279-COVER Image.Marked.pdf - 216 KB
  2.  UEU-Undergraduate-31279-HALAMAN PENGESAHAN Image.Marked.pdf - 503 KB
  3.  UEU-Undergraduate-31279-HALAMAN PERSETUJUAN Image.Marked.pdf - 189 KB
  4.  UEU-Undergraduate-31279-HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI Image.Marked.pdf - 547 KB
  5.  UEU-Undergraduate-31279-HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN Image.Marked.pdf - 447 KB
  6.  UEU-Undergraduate-31279-ABSTRAK Image.Marked.pdf - 325 KB
  7.  UEU-Undergraduate-31279-KATA PENGANTAR Image.Marked.pdf - 299 KB
  8.  UEU-Undergraduate-31279-DAFTAR ISI Image.Marked.pdf - 258 KB
  9.  UEU-Undergraduate-31279-DAFTAR PUSTAKA Image.Marked.pdf - 351 KB
  10.  UEU-Undergraduate-31279-BAB1 Image.Marked.pdf - 333 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-31279-BAB2.pdf - 375 KB
  2. UEU-Undergraduate-31279-BAB3.pdf - 468 KB
  3. UEU-Undergraduate-31279-BAB4.pdf - 326 KB
  4. UEU-Undergraduate-31279-BAB5.pdf - 354 KB
  5. UEU-Undergraduate-31279-BAB6.pdf - 194 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

Beban , Beban Kerja , Kerja , Masa , Masa Kerja , Perawat , Shift , Shift Kerja , Stres , Stres Kerja , Usia.



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




154928799


Visitors Today : 6
Total Visitor : 1970023

Hits Today : 58337
Total Hits : 154928799

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan